Resep Cara Membuat Cumi Saos Tiram

Resep Cara Membuat Cumi Saos Tiram - Ucik Rendra Bahan-bahan
  1. 500 gr cumi segar
  2. 1 ruas lengkuas, memarkan
  3. 6 btr bawang merah, iris tipis
  4. Resep Cara Membuat Cumi Saos Tiram jangan lewatkan Resep Cara Membuat Es Milo Keto 3 siung bawang putih, iris tipis
  5. 1/2 btr bombai, iris tipis
  6. 3 bh cabe merah, iris serong
  7. 7 bh cabe rawit, iris serong
  8. sckp saos sambal, kecap, saos tiram
  9. sckp gula garam
Langkah
  1. Cuci bersih cumi potong bentuk cincin, beri air jeruk nipis diamkan
  2. Tumis bawang merah bawang putih dan bombai hingga harum, masukkan cabe dan lengkuass
  3. Masukkan saos sambal, kecap, saos tiram, gula garam kemudian masukkan cumi yg sudah d cuci lagi
  4. Aduk dan tambahkan sedikit air, koreksi rasa jika pas angkat deh
Tambah langkah sumber: https://resepmasakan7.info/resep-soto-betawi-spesial-sedap-mantap/


Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Cara Membuat Cumi Saos Tiram

Posted by earlene, Published at 12.41.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar